Mohon tunggu...
Teddy Wijaya
Teddy Wijaya Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis Pemula

Seorang Mahasiswa di Universitas Tanjung Pura Pontianak jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Anak tunggal, Hoby membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Cara Menjadi Pengguna Media Sosial yang Bijak

2 Maret 2020   10:11 Diperbarui: 2 Maret 2020   10:17 242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Satu hal ini yang membuat saya sering geleng-geleng kepala ketika saya terkadang membaca komentar-komentar para pengguna sosmed atau biasa kita sebut Netizen karena tidak sedikit dari kita untuk mengomentari hal kecil sekalipun menggunakan nada yang kurang mengenakkan dan terkesan menjatuhkan pihak tertentu. 

Ini tentunya sangat tidak baik dilakukan, terkadang ketika melihat jumlah komentar yang berjumlah Ribuan bahkan Jutaan ternyata 90% isinya Toxic semua. 

Para pembaca & penikmat konten yang Budiman, apa sih susah & salahnya untuk memoles kata-kata dengan lebih baik dan bijaksana hanya untuk menunjukkan Arifnya diri anda dalam menyikapi suatu hal atau paling tidak sekedar menyenangkan sedikit hati si pembuat konten yang mungkin sudah berusaha menyediakan konten dengan susah payah hanya untuk kalian para penikmat konten, PLEASE jadilah netizen yang berbudi baik dan rajin menabung.  

3. Jangan Terlalu Banyak Mendebat di Kolom Komentar

Hampir mirip dengan Point kedua tadi tapi ini lebih spesifik mengenai perdebatan yang biasa dijumpai di sosial media yang bia dikatakan tidak kunjung usai. 

Terkadang hanya untuk satu persoalan yang saya rasa itu hanya persoalan ringan dan tiak perlu terlalu banyak dibahas malah menjadi ajang debat yang ujung-ujungnya tidak ada penyelesaian dan hanya menggantung tanpa tau apa urgensi dari kita membahas itu, masalah dan konten yang dibahas hanya berputar id ranah itu-itu saja. 

Sebenarnya cukup mudah kok solusinya, cukup matikan fitur Komentarnya, tapi lumayan disayangkan karena mungkin ada beberapa netizen yang ingin berkomentar baik juga harus terbungkam.

4. Jika Tidak Suka, Cukup Diam 

Mungkin ini adalah point terpenting untuk membersihkan kolom komentar atau forum-forum diskusi online yang ada di jejaring sosial anda, jika tidak suka jangan lihat, tonton, dengar atau apapun itu, STOP Sudahi semua perilaku Boros itu mulai sekarang. 

Terkadang untuk menunjukkan kualitas diri kita kepada khalayak umum sebenarnya cukup simpel dan bisa dilakukan oleh siapa saja, dimana saja dan kapan saja yaitu dengan satu kaidah dasar Jika ada kebaikannya ambil manfaatnya, 

Jika ada keburukannya silahkan tinggalkan tidak perlu menghabiskan waktu anda hanya untuk mencaci maki atau menghujat orang-orang sekitar anda, jika dirasa tidak suka ya sudah, jangan dilihat, simpelkan?? 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun