Mohon tunggu...
Aby Idris
Aby Idris Mohon Tunggu... -

:)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Hindari Sengketa, Jangan Tabu Bicara Warisan??

18 April 2011   23:25 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:40 300
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Thx to my father Bachron Idris. Sedih juga rasanya kalo kadang ku lihat di tivi banyaknya kasus sengketa tanah yang memakan banyak korban(ndak perlu ya aku sebutin 1 per1) Padahal kalau ditilik secara logika sangat sederhana, dan  disinilah aku bakal menyoroti sedikit kekurangan ku sebagai orang Indonesia,( khususnya jawa, karena penulis orang jawa). Orang indonesia sebegitu terkenalnya memiliki budaya dan tatanan yang santun dan menjunjung tinggi rasa menghagai orang lain. Akan tetapi kadang hal ini membuat kita terlalu santai dan berlebih dalam menanggapi suatu masalah yang nantinya mungkin menimbulkan dampak dan polemik yang berkepanjangan, sebagai contoh"warisan". Biarpun hal ini di atur sedemikian rupa dalam tatanan agama dan budaya, tapi seringkali menimbulkan masalah di belakang. Kadang kala sebagai orang indonesia, kita menganggap tabu untuk menanyakan perihal warisan pada orang tua kita saat mereka masih hidup, seolah olah menanyakan warisan adalah menanyakan kematian. Padahal menurut agama dan menurut teori biologi kematian itu pasti, hanya waktunya yang tidak kita ketahui. Kebiasaan orang indonesia ada lah menunda nunda, bahkan untuk menanyakan masalah pembagian warisan pun menunda sampai meninggalnya orang tua. Padahal seharusnya kita tidaklah mengajarkan pada anak cucu supaya tidak mewariskan kepada anak-anaknya sesuatu yang tidak jelas status kepemilikannya. Jadi kenapa tidak untuk menanyakan kejelasan warisan sebelum mereka tiada?? dengan catatan kitapun tetap harus menjunjung tinggi tatanan dan etika dalam bertanya agar tidak menyakiti hati mereka. "ilmu yang paling pertama lenyap dari muka bumi adalah ilmu tentang warisan, karena memang sifat  manusia itu sendiri cenderung rakus, sehingga masalah ini semakin rawan manipulasi"

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun