Mohon tunggu...
Takhul Bakhtiar
Takhul Bakhtiar Mohon Tunggu... Penulis - Freelance

Tulisan Sederhana

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kapan Hari Itu Dimulai?

20 November 2021   10:50 Diperbarui: 20 November 2021   10:53 39
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam penanggalan masehi, hari dimulai dari ketika Matahari berada di titik kulminasi bawah dilihat dari bujur zone timenya (misalnya WIB = 105, WITA = 120 WIT = 135) atau jam 00 menurut waktu zone time yang bersangkutan. Misalnya di Surabaya hari Senin maka di Jakarta juga hari Senin, karena Surabaya dan Jakarta ada pada satu zone time, yaitn WIB. Sedangkan dalam penanggalan qamariyah (hijriyah), hari itu dimulai dari sejak Matahari terbenam. Karena waktu Matahari terbenam antara satu tempat dengan tempat lainnya berbeda, maka permulaan hari bagi tempat-tempat itu pun berbeda. Misalnya, sesaat Matahari terbenam untuk wilayah Surabaya (bujur 112 45' BT), maka Surabaya sudah hari Senin. Sementara, pada waktu itu untuk wilayah Jakarta (bujur 106 49' BT) masih hari Minggu. Hari Senin untuk jakarta masih menunggu waktu 23 menit 44 detik lagi.

Semog Bermanfaat ......

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun