Mohon tunggu...
Taufiq Sudjana
Taufiq Sudjana Mohon Tunggu... Administrasi - Menulis adalah kegiatan lain di sela pekerjaan di sebuah sekolah swasta di Kota Bogor.

Bacalah dengan Nama Tuhanmu, dan ... menulislah dengan basmalah!

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Rama dan Fitri; Session Makanan Lebaran

14 Mei 2021   17:09 Diperbarui: 14 Mei 2021   17:20 415
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Rasanya aku belum pernah lihat makanan ini. Kue apa ini namanya, Fit?" tanya Rama.

"Aku kasih nama kue 'endog londok'. Ehh ... bukan aku, yang kasih nama ibuku," Fitri unjuk senyum.

"Makanan apa tuh? Aku baru dengar."

"Ada resep rahasia dari ibuku. Resep 'endog londok' ini salah satu andalannya. Ia selalu bikin camilan buat makanan lebaran."

"Dari ibumu toh, Fit? Jadi kamu belajar masak dari ibumu?"

"Aku enggak belajar khusus kok. Di rumah sama ibu aku saja suka diomelin karena enggak mau belajar masak," Fitri cemberut.

"Namanya juga perempuan, kamu tuh harus bisa masak," kata Rama.

"First time, keseringan masak mie di kostan semasa kuliah dulu. Jadi bosan. Terus ya aku coba masak resep-resep yang aku baca. At least, ya gitu deh awalnya aku mulai masak sendiri," Fitri bercerita.

"Ihhh ... keren ternyata istriku ini. Memang benar apa kata orang. Kadang kita enggak perlu memaksa orang lain untuk melakukan sesuatu. Ya walaupun kadang harus juga dipaksa biar bisa," puji Rama.

"Tapi enak kan kue buatan aku? Cobain deh!"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun