Mohon tunggu...
Taufiq Mushlih
Taufiq Mushlih Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa Hukum dan Jurnalis Foto

Saya Taufiq Mushlih. Mahasiswa Ilmu Hukum, Photographer an Videographer, Social Media Specialist. Hoby Traveling.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mengenal Lingkungan Hidup. Pengertian, Asas-asas, sampai Hukum Lingkungan

17 Mei 2024   10:04 Diperbarui: 17 Mei 2024   10:05 106
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hukum Lingkungan (Ilustrasi:HOL)

Asas-Asas Hukum Lingkungan

Dalam rangka pengaturan tata kegunaan dan penggunaan lingkungan, Hukum Lingkungan perlu memperhatikan asas-asas umum pemerintahan yang baik (The general principles of good administration), yang dikategorikan dalam 13 asas, yaitu;

1. Asas kepastian hukum (principles of legal security)

2. Asas keseimbangan (principles of proportionality)

3. Asas kesamaan (principles of equality)

4. Asas bertindak cermat (principles of carefulness)

5. Asas motivasi untuk setiap keputusan (principles of motivation)

6. Asas jangan mencampuradukan kewenangan (principles of non misuse of competence)

7. Asas permainan yang layak (principles of fair play)

8. Asas keadilan atau kewajaran (principles of reasonebleness or prohibition of arbitrariness)

9. Asas menanggapi harapan yang ditimbulkan (principles of meeting raised expectation)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun