Mohon tunggu...
Taufik Uieks
Taufik Uieks Mohon Tunggu... Dosen - Dosen , penulis buku travelling dan suka jalan-jalan kemana saja,

Hidup adalah sebuah perjalanan..Nikmati saja..

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

7 Hal Menarik di Maroko, Nomor 3 Bikin Baper

12 Desember 2022   10:46 Diperbarui: 12 Desember 2022   11:41 635
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Al Koutubiyah di Marakech: Dokpri

Bahkan sebagai selingan, para penari sering juga menyertakan ular, pedang, dan lampu gantung yang bahkan dilengkapi dengan lilin-lilin yang sedang menyala.  Dalam lampu yang remang-remang, pertunjukan ini penuh dengan aroma mistis sekaligus sensual dan erotis.

6. Grand Taxi dan Petit Taxi

Salah satu hal yang juga unik di Maroko adalah dua jenis taksi yang berseliweran di jalan raya, yaitu Grand Taxi dan Petir Taxi.   Dua kata ini berasal dari bahasa Perancis yang berarti besar dan kecil dan tentunya memiliki dampak langsung dengan ongkos dan kapasitas.

Petit taxi jumlahnya lebih banyak namun hanya bisa mengangkut 3 penumpang, yaitu satu di samping sopir dan dua di belakang.  Nah taksi ini juga hanya bisa untuk transportasi di dalam kota sementara Grand Taksi bisa didewa untuk jarak jauh bahkan luar kota.

Uniknya Petit taksi di Maroko dapa dibedakan dengan warna taksi, misalnya saja di Casablanca semua Petit Taksi berwarna Merah sementara di Marrakech berwarna Beige.

7. Sudah ada kereta cepat.

Kereta Cepat Al Bouraq: Atalayar.com
Kereta Cepat Al Bouraq: Atalayar.com

Nah kalau di Indonesia kereta api cepat Jakarta Bandung rencana nya baru akan beroperasi tahun 2023, maka di Maroko sejak 2018 lalu sudah ada Kereta Cepat yang beroperasi antara Casablanca dan Tangier.   Bahkan Sebagian jalur antara Kentira dan Tangier sudah bisa beroperasi dengan kecepatan penuh lebih 300 km per jam.  Nah kereta cepat ini juga memiliki nama yang khas , yaitu Al Bouraq.

Demikian 7 hal unik dan menarik tentang Maroko. Dan terus dukung negeri di Afrika ini untuk bisa melangkah lebih jaug di Piala Dunia kali ini.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun