Mohon tunggu...
taufik hidayat
taufik hidayat Mohon Tunggu... Lainnya - Aktivis politik dan penggiat pendidikan

Pernah menjadi anggota DPRD Kota Banjarmasin periode 1997-1999, 1999-2004 dan ketua DPRD Kota Banjarmasin periode 2004-2009. Sekarang aktif sebagai ketua BPPMNU (Badan Pelaksana Pendidikan Ma'arif NU) Kota Banjarmasin dan ketua Yayasan Pendidikan Islam SMIP 1946 Banjarmasin

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pengorbanan Guru

26 November 2020   07:39 Diperbarui: 26 November 2020   17:12 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
wulansari.gurusiana.id

Dengan alasan kondisi di atas, awalnya pihak manajemen sekolah menolak usulan para guru. Keresahan pun terjadi. Mereka kemudian membuat tuntutan yang tembusannya sampai ke yayasan.

Kami di yayasan sepakat ini harus ditindaklanjuti. Tidak bisa dibiarkan, karena para guru sudah cukup lama sudah berkorban.

Singkat cerita, yayasan memanggil manajemen sekolah. Yayasan dengan tegas menyatakan bahwa tuntutan pihak guru harus dipenuhi. Prioritaskan itu, keperluan lain bisa saja dikesampingkan.

Alhamdulillah kebijakan yayasan dipatuhi oleh manajemen sekolah.  Kini, alhamdulillah di Hari Guru Nasional ini, para guru itu sudah bisa tersenyum lebar. Mereka siap meningkatkan pengabdiannya seraya berdoa, semoga musibah pandemi corona segera berakhir. Mereka siap mengabdi dan berbuat terbaik pada lembaga pendidikan yang sama-sama kami cintai.

Selamat Hari Guru Nasional, untuk seluruh guru, baik yang berprofesi sebagai guru, maupun yang berfungsi sebagai guru. Tanpa guru, tak tahulah, entah bagaimana jadinya kita. Jasa guru dengan segala pengorbanannya, tidak boleh kita lupakan selamanya.

Semoga tulisan sederhana ini ada manfaatnya, aamiin YRA.

Bjm, 26/11/2020

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun