Turnamen bulutangkis China Open hari kedua akan berlangsung pada Rabu, 6 September 2023 di Olympic Sport Centre Gymnasium, Changzhou dengan menggunakan 3 lapangan.
Sebanyak 8 Wakil Indonesia akan bertanding di hari kedua China Open. Sebanyak 5 Wakil diprediksi akan memetik kemenangan namun 3 Wakil harus tertahan di babak 32 besar.
Sebelumnya, Indonesia telah meloloskan 5 wakilnya ke babak 16 besar yakni Shesar Hiren Rhustavito, Jonatan Christie, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja, Rinov Rivaldy/Pitha Mentari Haningtyas dan Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavinti.
Berikut Drawing dan Prediksi Lengkap Hari Kedua Turnamen Bulutangkis China Open Super 1000, Rabu 6 September 2023 :
Olympic Sport Centre Gymnasium
Lapangan 1 Mulai Pukul 08.00 WIB
Match 2
WS
Putri Kusuma Wardani Indonesia vs Akane Yamaguchi [2] Jepang
Peringkat Terkini Pemain (BWF) : 33-2
Rekor Pertemuan Pemain Selama Ini : 0-1
Pemenang Pertempuran Terakhir : Akane 2-0
Prediksi Pemenang Kali Ini (China Open) : Akane
Match 7
MS
Anthony Sinisuka Ginting [2] Indonesia vs Kanta Tsuneyama Jepang
Peringkat Terkini Pemain (BWF) : 2-17
Rekor Pertemuan Pemain Selama Ini : 3-4
Pemenang Pertempuran Terakhir : Kanta 2-0
Prediksi Pemenang Kali Ini (China Open) : Kanta