Turnamen bulutangkis Singapore Open 2023 telah memasuki babak perempatfinal pada Jumat, (9/6) .
Indonesia meloloskan 2 wakilnya yakni Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin dan Anthony Sinisuka Ginting.
China digdaya dengan 11 wakil di perempatfinal sementara itu Jepang dengan 9 wakil, Korea 5 wakil, Thailand dan Malaysia dengan 3 wakil.
Thaiwan dan Denmark juga menyisakan 2 wakil. Selanjutnya, Inggris, Prancis dan Hong Kong tersisa 1 di babak perempatfinal turnamen super 750 berhadiah total $ 850.000 ini.
Berikut Drawing Lengkap Perempatfinal Singapore Open 2023 (9/6)
Lapangan 1
WD
CHEN Qing Chen/JIA Yi Fan [1][CHN] - KIM So Yeong/KONG Hee Yong [5][KOR]
Peringkat Dunia Masa Kini: 1-3
Rekor Pemain Selama Ini: 8-4
Pemain Yang Terakhir Menang: Kim/Kong 2-1
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Kim/Kong
MD
Aaron CHIA/SOH Wooi Yik [3][MAS] - Leo Rolly CARNANDO/Daniel MARTHIN [INA]
Peringkat Dunia Masa Kini: 4-10
Rekor Pemain Selama Ini: 5-2
Pemain Yang Terakhir Menang: Leo/Daniel 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Leo/Daniel
WS
WANG Zhi Yi [8] [CHN] - AN Se Young [2][KOR]
Peringkat Dunia Masa Kini: 7-2
Rekor Pemain Selama Ini: 1-5
Pemain Yang Terakhir Menang: An 2-1
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: An
MS
Kodai NARAOKA [3] [JPN] - SHI Yu Qi [CHN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 4-9
Rekor Pemain Selama Ini: 0-4
Pemain Yang Terakhir Menang: Shi Yi Qi 2-1
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Shi Yu Qi
WD
Rin IWANAGA/Kie NAKANISHI [JPN] - ZHANG Shu Xian/ZHENG Yu [3][CHN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 20-4
Rekor Pemain Selama Ini: -
Pemain Yang Terakhir Menang: -
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Zhang/Zheng
XD
FENG Yan Zhe/HUANG Dong Ping [6][CHN] - Yuta WATANABE/Arisa HIGASHINO [2][JPN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 5-3
Rekor Pemain Selama Ini: -
Pemain Yang Terakhir Menang: -
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Feng/Huang
MS
Kunlavut VITIDSARN [7][THA] - Christo POPOV [FRA]
Peringkat Dunia Masa Kini: 3-35
Rekor Pemain Selama Ini: 1-0
Pemain Yang Terakhir Menang: Kun 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Kunlavut
MS
LI Shi Feng [CHN] - Anthony Sinisuka GINTING [2][INA]
Peringkat Dunia Masa Kini: 12-2
Rekor Pemain Selama Ini: 0-2
Pemain Yang Terakhir Menang: Ginting 2-1
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Ginting
XD
LEE Chun Hei Reginald/NG Tsz Yau [HKG] - CHEN Tang Jie/TOH Ee Wei [MAS]
Peringkat Dunia Masa Kini: 24-21
Rekor Pemain Selama Ini:-
Pemain Yang Terakhir Menang: -
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Chen/Toh
MD
ONG Yew Sin/TEO Ee Yi [8][MAS] - CHOI Sol Gyu/KIM Won Ho [KOR]
Peringkat Dunia Masa Kini: 7-9
Rekor Pemain Selama Ini: 1-2
Pemain Yang Terakhir Menang: Ong/Teo 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Ong/Teo
Lapangan 2
MD
Ben LANE/Sean VENDY [ENG] - LIANG Wei Keng/WANG Chang [7][CHN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 18-3
Rekor Pemain Selama Ini: 1-1
Pemain Yang Terakhir Menang: Liang/Wang 2-1
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Liang/Wang
WD
BAEK Ha Na/LEE So Hee [8][KOR] - Nami MATSUYAMA/Chiharu SHIDA [2][JPN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 2-6
Rekor Pemain Selama Ini: 5-0
Pemain Yang Terakhir Menang: Baek/Lee 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Baek/Lee
WS
CHEN Yu Fei [4][CHN] - Supanida KATETHONG [THA]
Peringkat Dunia Masa Kini: 4-22
Rekor Pemain Selama Ini: 2-1
Pemain Yang Terakhir Menang: Chen 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Chen
XD
ZHENG Si Wei/HUANG Ya Qiong [1][CHN] - KIM Won Ho/JEONG Na Eun [8][KOR]
Peringkat Dunia Masa Kini: 1-6
Rekor Pemain Selama Ini: -
Pemain Yang Terakhir Menang: -
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Zheng /Huang
WD
LI Wen Mei/LIU Xuan Xuan [CHN] - Mayu MATSUMOTO/Wakana NAGAHARA [7][JPN]
Peringkat Dunia Masa Kini:
Rekor Pemain Selama Ini:
Pemain Yang Terakhir Menang:
Prediksi Pemenangnya Kali Ini:
WS
HE Bing Jiao [5][CHN] - TAI Tzu Ying [3][TPE]
Peringkat Dunia Masa Kini: 24-10
Rekor Pemain Selama Ini: -
Pemain Yang Terakhir Menang: -
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Tai
MS
Chia Hao LEE [TPE] - Anders ANTONSEN [DEN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 42-22
Rekor Pemain Selama Ini: -
Pemain Yang Terakhir Menang: -
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Anders
XD
Mathias CHRISTIANSEN/Alexandra BØJE [DEN] - Supak JOMKOH/Supissara PAEWSAMPRAN [THA]
Peringkat Dunia Masa Kini: 13-12
Rekor Pemain Selama Ini: 2-1
Pemain Yang Terakhir Menang: Mathias/Boje 2-1
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Mathias/Boje
Lapangan 3
WS
Akane YAMAGUCHI [1] [JPN] - Aya OHORI [JPN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 1-25
Rekor Pemain Selama Ini: 5-0
Pemain Yang Terakhir Menang: Akane 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Akane
MD
Akira KOGA/Taichi SAITO [JPN] - Takuro HOKI/Yugo KOBAYASHI [4][JPN]
Peringkat Dunia Masa Kini: 24-6
Rekor Pemain Selama Ini: 1-3
Pemain Yang Terakhir Menang: Takuto/Yugo 2-0
Prediksi Pemenangnya Kali Ini: Taku/Yugo
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI