Sebanyak 7 Wakil Indonesia melesat ke babak kedua atau 16 besar Swiss Open 2023, Kamis (23/3).
Dimulai pada pukul 18.00 WIB, Indonesia menyisakan 2 tunggal putri, 1 ganda putra, 2 ganda putri dan 2 ganda campuran.
Meski baru babak kedua, lawan Wakil Indonesia diprediksi akan memberikan perlawanan yang cukup keras. Beberapa permainan bahkan kalah di pertemuan terakhir mereka.
Langsung saja berikut drawing dan prediksi 7 wakil Indonesia yang tersisa di babak 16 besar Swiss Open 2023 (23/3) :
WS
Putri Kusuma WARDANI Indonesia -
India PUSARLA V. Sindhu [4]
Peringkat Dunia Saat Ini: 39-9
Rekor Pertemuan Pemain: -
Pertemuan Terakhir: -
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Putri KW
WS
Michelle LI Canada -
Indonesia Gregoria Mariska TUNJUNG
Peringkat Dunia Saat Ini: 14-13
Rekor Pertemuan Pemain: 1-1
Pertemuan Terakhir: Babak Kedua Australian Open 2019 Gregoria kandas 21-13 18-21 13-21
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Gregot
MD
LEE Jhe-Huei Chinese Taipei
YANG Po-Hsuan Chinese Taipei -
Indonesia Muhammad Shohibul FIKRI [6]
Indonesia Bagas MAULANA
Peringkat Dunia Saat Ini: 23-15
Rekor Pertemuan Pemain: 2-1
Pertemuan Terakhir: Babak Pertama Hylo Open Fikri/Bagas Kandas 17-21 18-21
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Fikri/Bagas
WD
Rena MIYAURA Japan
Ayako SAKURAMOTO Japan -
Indonesia Febriana Dwipuji KUSUMA
Indonesia Amalia Cahaya PRATIWI
Peringkat Dunia Saat Ini: 95-19
Rekor Pertemuan Pemain: 1-0
Pertemuan Terakhir: Babak Kedua Australia Open 2023 Febri/Amalia kalah 16-21 13-21
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Rena/Ayako
WD
Supissara PAEWSAMPRAN Thailand
Puttita SUPAJIRAKUL Thailand -
Indonesia Apriyani RAHAYU [2]
Indonesia Siti Fadia Silva RAMADHANTI
Peringkat Dunia Saat Ini: 5-25
Rekor Pertemuan Pemain: 3-0
Pertemuan Terakhir: Babak Kedua All England 2023, Apri/Fadia menang 21-16 21-19
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Apri/Fadia
XD
Mathias CHRISTIANSEN Denmark
Alexandra BØJE Denmark -
Indonesia Rinov RIVALDY [7]
Indonesia Pitha Haningtyas MENTARI
Peringkat Dunia Saat Ini: 18-13
Rekor Pertemuan Pemain: 2-1
Pertemuan Terakhir: Babak Kedua Indonesia Open 2021, Rinov/Pitha kalah 14-21 21-13 16-21
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Rinov/Pitha
XD
Hiroki MIDORIKAWA Japan
Natsu SAITO Japan -
Indonesia Rehan Naufal KUSHARJANTO
Indonesia Lisa Ayu KUSUMAWATI
Peringkat Dunia Saat Ini: 23-14
Rekor Pertemuan Pemain: 0-1
Pertemuan Terakhir: Babak Kedua Indonesia IC 2019, Rehan/Lisa menang 18-21 21-14 21-9
Prediksi Kemenangan Saat Ini: Rehan/Lisa
Berikut Ini Drawing Lengkap Semua Negara di Babak 16 Besar Swiss Open 2023
***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H