Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Guru di MA Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Raket

Korea Juara Umum German Open 2023

13 Maret 2023   00:53 Diperbarui: 13 Maret 2023   01:16 636
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Akhirnya paman Ka Long menang dan jadi juara (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 

Korea Selatan keluar sebagai juara umum turnamen bulutangkis German Open Super 300 yang berlangsung sejak 7 hingga 12 Maret 2023. Korea mengamankan gelar ganda putri dan ganda putra. 

Baek/Lee tumpas unggulan 1 Nami/Chiharu (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 
Baek/Lee tumpas unggulan 1 Nami/Chiharu (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 

Sejatinya, Korea bisa saja meraih empat gelar juara namun wakil ganda campuran dan tinggal putri kalah 2-0 dari lawan. 

Akane dengan senyum datarnya (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 
Akane dengan senyum datarnya (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 

Hasil final German Open 2023 (Bidikan Layar tournamentsoftware.com) 
Hasil final German Open 2023 (Bidikan Layar tournamentsoftware.com) 

Wakil Hong Kong, Ka Long Agus akhirnya meraih gelar juara di German usai mengalahkan Li Shi Feng dari Tiongkok 20-22 21-18 21-18  dalam waktu 86 menit. 

Skor 21-4 21-15 mewarnai final ganda campuran (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 
Skor 21-4 21-15 mewarnai final ganda campuran (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 

Sementara tunggal putri diraih pemain nomor satu dunia, Akane Yamaguchi yang menundukkan An Se Young sekaligus revans dari kekalahannya di final India Open Januari lalu. Akane kali ini memang 21-11 21-14 dengan meredam kekuatan dan kebokehan An Se Young. 

Akhirnya paman Ka Long menang dan jadi juara (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 
Akhirnya paman Ka Long menang dan jadi juara (Bidik Layar YouTube.com/BWF TV) 

Setelah turnamen ini pemain terbaik dunia akan bertanding di All England Open Championships mulai 14 hingga 19 Maret 2023.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun