Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Guru di MA Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Raket

Drawing Super Lengkap German Open 2023

2 Maret 2023   22:25 Diperbarui: 3 Maret 2023   08:18 444
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Drawing lengkap babak Kualifikasi XD German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 

Turnamen bulutangkis German Open Superseries 300 akan digelar pada 7 hingga 12 Maret 2023. Beberapa pemain top dunia akan turun di turnamen berhadiah $ 210.000 ini sebelum ke turnamen mega-akbar, All England 2023 pada 14-19 Maret. 

Walau hanya level super 300, turnamen ini diprediksi akan tetap seru dan ketat. Di lihat dari unggulan yang akan bermain. Lee Zii Jia misalnya, atlet Malaysia itu sebagai unggulan pertama tunggal putra diikuti dengan Kunlavut Vitidsarn sebagai unggulan 2.

Drawing lengkap babak 32 besar MS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 
Drawing lengkap babak 32 besar MS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 

Drawing lengkap babak Kualifikasi MS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 
Drawing lengkap babak Kualifikasi MS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 

Nomor tunggal putri juga tidak kalah seru. Akane Yamaguchi sebagai peringkat 1 dunia sudi turun bermain dan An Se Young sebagai unggulan ke-2 juga akan bermain. Tidak hanya itu Chen Yu Fei dari Tiongkok juga hadir dan menjabat unggulan ke-3. 

Drawing lengkap babak 32 besar WS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 
Drawing lengkap babak 32 besar WS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 

Drawing lengkap babak Kualifikasi WS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 
Drawing lengkap babak Kualifikasi WS German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 

Tidak tersedia babak kualifikasi, partai ganda putra tetap akan seru meski tidak diikuti oleh pemain Indonesia. Aaron Chia/SOH Wooi Yuk menjadi unggulan teratas disusul Takura Hoki/Yugo Kobayashi sebagai unggulan 2. Unggulan ketiga dari China, Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi juga akan menambah kemeriahan German Open kali ini. 

Drawing lengkap babak 32 besar MD German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 
Drawing lengkap babak 32 besar MD German Open 2023 (Bidik Layar TournamentSoftware.com) 

Ganda putri masih diungguli oleh pemain dari Jepang dan Korea. Hanya pemain China, Malaysia dan Bulgaria yang mungkin akan memecah kesunyian nomor ganda putri kali ini. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun