Semakin tinggi pohon, semakin kencang terpaan melanda. Begitu pesan Bunda ketika itu. Bunda berkata akan ada di kehidupan beragam sifat dan watak manusia. Kau akan paham, pada akhirnya hanya cinta ibulah yang paling mulia.
Jika ada ibu yang terlalu memanjakan anaknya. Kelak ia akan celaka. Jika ia telah merasakan kehilangan. Ia akan merasa pedih tak sudah sudah. Kebahagiaan kadang kala menjadi ladang dosa bagi orang lain. Tak semua suka bila kau senang. Tak semua ikhlas jika kau bahagia.
Kehidupan dari sana, engkau jadi tahu bagaimana bersikap. Biasa saja. Pedih kau telan sendiri. Bahagia, jangan terlalu kau umbarkan. Tak perlu engkau pamer. Karena iri hari adalah sifat mudah menyala di dada manusia.
Syukuri apa yang ada. Hari ini adalah anugerah. Besok adalah berkah. Jika hari ini adalah berkah maka besok adalah anugerah. Jangan menyesali hari. Jalani dengan tenang. Burung-burung lapar di pagi hari akan kenyang ketika pulang. Itu adalah lagu alam.
***
The taller the tree, the faster the impact will hit. That's the mother's message at that time. Mother said that there will be various human traits and characteristics in life. You will understand, in the end only mother's love is the noblest.
If there is a mother who spoils her child too much. Soon he will be wretched. If he has felt the loss. He will feel pain no longer. Happiness sometimes becomes a field of sin for others. Not everyone likes it when you're happy. Not all sincere if you are happy.
Life from there, you know how to behave. Just normal. It hurts you to swallow yourself. Be happy, don't exaggerate too much. You don't need to show off. Because envy is a flammable nature in the human chest.
Grateful for what is available. Today is a gift. Tomorrow is a blessing. If today is a blessing then tomorrow is a gift. Don't regret the day. Walk quietly. Hungry birds in the morning will be full when they come home. It is nature's song.
***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H