Bermain di Afrasiabi Hall Iran Fajr Internasional Challenge telah dimulai sejak 31 Januari. Di hari kedua Rabu, 1 Februari 2023 turnamen berhadiah total $ 15.000 ini telah memasuki hari kedua.
Sebanyak 20 Wakil Indonesia bermain di hari kedua Iran Internasional Challenge Rabu (1/2). Ada 16 Wakil yang berhasil menang, sedang 5 lainnya kandas dikalahkan lawannya.
Kekalahan paling viral dan mengejutkan adalah kekalahan Bilqis Prasista atas pemain muda Malaysia berusia 16 tahun Ong Xin Yee. Bilqis yang pernah melambung namanya ketika mengalahkan peringkat 1 dunia Akane Yamaguchi di Uber Cup 2022 malah kandas 2 gim langsung oleh pemain muda itu.
Kekalahan selanjutnya yang juga menyedot perhatian adalah kekalahan pemain Indonesia dari negara Kazakhstan Dmitriy. Pemain Pelatnas PBSI Yonathan Ramlie tewas 19-21 17-21 dalam waktu 37 menit.
Berikut Hasil Lengkap Hari Kedua Iran Internasional Challenge 2023 (1/2)
MS
Alwi Farhan [15] Indonesiavs Iraq Yousif Alhumairi
21-10 21-13 bermain selama 22 menit
MS
Alvi Wijaya Chairullah Indonesia vs Malaysia Lok Hong Quan
21-12 21-19 bermain selama 35 menit
MS
Alfito Pringgo Yudanto Indonesia vs India Siddhartha Mishra
14-21 21-14 21-14 bermain selama 65 menit
MS
Tarun Reddy Katam India vs Indonesia Bodhi Ratana Teja Gotama
21-15 21-9 bermain selama 35 menit
MS
Bobby Setiabudi Indonesia-
Malta Samuel Cassar
21-7 21-12bermain selama 23 menit
MS
Yohanes Saut Marcellyno Indonesia vs India Hemanth M.Gowda
21-6 21-11bermain selama 35 menit
MS
Chirag Sen [5] India vs Indonesia Muhammad Reza Al Fajri
21-13 25-23bermain selama 35 menit
MS
Syabda Perkasa Belawa [13] Indonesia vs Iran Nima Rostampourlagaldani
21-9 21-11 bermain selama 34 menit
MS
Dmitriy Panarin [14] Kazakhstan vs Indonesia Yonathan Ramlie
21-19 21-17 bermain selama 37 menit
MS
Sulistio Tegar Indonesia vs India Alap Mishra [16]
21-14 21-13 bermain selama 36 menit
MS
Iqbal Diaz Syahputra Indonesia vs Malaysia Ong Zhen Yi
16-21 21-15 21-12 bermain selama 68 menit
WS
Mutiara Ayu Puspitasari [13]Indonesia vs Iran Nazanin Zamani
21-17 21-14 bermain selama 26 menit
WS
Yulia Yosephine Susanto [8] Indonesia vs Iran Seyedeh Aysan Shourideh Ziabari
21-11 21-7 bermain selama 30 menit
WS
Ong Xin Yee Malaysia vs Indonesia Bilqis Prasista [11]
21-18 21-19 bermain selama 29 menit
WS
Gabriela Meilani Moningka Indonesia vs Malaysia Kasturi Radhakrishnan [16]
21-7 21-23 21-14bermain selama 54 menit
WS
Ruzana Ruzana Indonesia vs IndiaSai Uttejitha Rao Chukka [15]
21-12 21-13 bermain selama 25 menit
WS
Stephanie Widjaja [10]Indonesia vs India Hrissha Dubey
21-16 21-6 bermain selama 30 menit
WS
Ester Nurumi Tri Wardoyo [5] Indonesia vs India Khushi Thakkar
21-8 21-12 bermain selama 24 menit
WS
Tasya Farahnailah Indonesia vs Bulgaria Hristomira Popovska [14]
21-10 13-21 21-11 bermain selama 45 menit
wS
Kyla Legiana Agatha Indonesia vs IranFatemeh Fanaei
21-7 21-16bermain selama 28 menit
***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H