Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Guru di MA Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Begitu Viral, Emang Berapa Hadiah Uang Piala AFF 2022?

5 Januari 2023   15:37 Diperbarui: 5 Januari 2023   19:52 751
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hadiah Uang Piala AFF 2022

Hadiah turnamen sepak bola terbesar di Asia Tenggara, Piala AFF menarik untuk diketahui. Turnamen sejak 1996 itu kini menyisakan Vietnam, Indonesia, Thailand dan Malaysia di babak semifinal.

Dihelat sejak 20 Desember 2022, Piala AFF akan berujung pada 16 Januari 2023. Menyitat Zink News, hadiah total turnamen ini adalah $ 500.000 atau sebanding dengan Rp 7,8 miliar. Hadiah tersebut diberikan 60% kepada Sang Juara.

Hadiah untuk runner-up adalah $ 100.000 atau setara Rp 1,5 miliar. Sedangkan timnas yang kalah di babak semifinal akan diberi hadiah $ 50.000 atau Rp 778 juta.

Rincian Hadiah Uang Piala AFF 2022

  • Juara $ 300.000 setara Rp 4,67 miliar
  • Runner-up $ 100.000 setara Rp 1,5 miliar
  • Semua $ 50.000 setara Rp 778 juta

(Foto Facebook.com/@AFF Mitsubishi Electric Cup) 
(Foto Facebook.com/@AFF Mitsubishi Electric Cup) 

Negara yang gugur di fase grup, tidak mendapatkan hadiah uang. Berikut ke-6 negara yang tidak mendapatkan hadiah edisi AFF 2022.

Grup A

  • Kamboja 6 poin
  • Filipina 3 poin
  • Brunei Darussalam 0 poin

Grup B

  • Singapore 7 poin
  • Myanmar 1 poin
  • Laos 0 poin

Di babak semifinal AFF 2022 mempertemukan Vietnam kontra Indonesia. Semifinal lainnya yakni Thailand kontra Indonesia. Thailand  adalah juara bertahan sekaligus sebagai juara umum Piala AFF. 

Daftar Juara Piala AFF Sepanjang Masa

  • Thailand 6 kali juara (1996, 2000, 2002 2014, 2016, 2020)
  • Singapore 4 kali juara (1998, 2004, 2007, 2012)
  • Vietnam 2 kali juara (2008, 2018)
  • Malaysia 1 kali juara (2010)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun