Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Guru di MA Al-Azhar Asy-Syarif Sumatera Utara. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Raket

Daftar 6 Turnamen Badminton Super 750 Musim 2023

1 Januari 2023   20:22 Diperbarui: 1 Januari 2023   20:30 1349
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Turnamen 2023 akan menyajikan 6 (enam) turnamen badminton Super 750. Masing-masing turnamen berhadiah total $ 850.000 atau setara dengan Rp 13,2 miliar.

Dengan demikian, turnamen badminton Super 750 di tahun ini akan menggelontorkan $ 5.100.000 (lima juta seratus ribu dolar Amerika). Turnamen tersebut diselenggarakan di 6 negara.

Turnamen pertama yaitu India Open di bulan Januari, Singapore Open di bulan Juni, Japan Open di bulan Juli, Denmark Open di bulan Oktober, French Open di bulan Oktober dan China Masters di bulan November.

Poin ranking dalam turnamen Super 750 adalah 11.000 poin untuk sang juara, 9350 poin untuk runner-up, 7700 poin untuk semifinalis, 6050 poin untuk perempatfinalis, 4320 poin untuk 16 besar serta 2660 poin untuk 32 besar.

Tahun 2022 hanya dua wakil Indonesia yang meraih juara di level ini: pertama, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti di Malaysia Open dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di Denmark Open.

Adapun gelar lainnya diambil oleh China sebanyak 8 gelar, Jepang sebanyak 3 gelar dan Korea Selatan sebanyak 2 gelar.

Berikut Daftar 6 Turnamen Badminton Super 750 Musim 2023

1. India Open
Tanggal: 17-22 Januari

2. Singapore Open
Tanggal: 06-11 Juni

3. Japan Open
Tanggal: 25-30 Juli

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun