Usaha Ikan Bandeng Presto Juwana milik Bapak Arif Kurniawan tidak selalu berjalan mulus atau sesuai rencana. Kendala yang dialami oleh Bapak Arif Kurniawan yaitu jika tidak ada pembeli ikan bandeng presto, jika terdapat pesanan dari konsumen yang menginginkan ukuran ikan bandeng yang diminta tidak sesuai, karena untuk mencari ikan bandeng ukuran besar (30 cm) di daerah Yogyakarta sangat sulit mendapatkannya. Untuk menanggulangi kendala atau solusi usaha Ikan Bandeng Presto Juwana milik Bapak Arif Kurniawan dengan menjaga kualitas Ikan Bandeng Presto Juwana dan komitmen para franchise Ikan Bandeng Presto Juwana. Jika menginginkan ikan yang sesuai minat konsumen, konsumen harus menunggu stok ukuran ikan yang pas di pasar.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H