Mohon tunggu...
Dolly Tanzil
Dolly Tanzil Mohon Tunggu... - -

Selanjutnya

Tutup

Bola

Terganas dan Tertangguh, Saatnya Juara?

16 Juni 2016   23:21 Diperbarui: 16 Juni 2016   23:23 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Kemenangan 3-0 Argentina atas Bolivia menyempurkan torehan mereka di fase grup D. Kemenangan atas Bolivia juga membuat Argentina mencatat rekor di Copa America edisi seabad. Argentina menjadi satu-satunya tim yang mencatatkan rekor seratus persen kemenangan di tiga laga dan juga Argentina menjadi tim terganas dengan koleksi 10 goal dan memiliki pertahanan tertangguh dengan kebobolan hanya satu goal saja. 

Melangkah ke perempatfinal membuka jalan Argentina untuk menjadi kampiun Copa America setelah gagal ditahun lalu, “hanya” akan menghadapi Venezuela dan sudah gugurnya tim yang bisa menjadi ancaman Argentina seperti Brazil dan Uruguay membuat jalan Argentina menjadi sangat lebar. 

Tinggal lagi bagaimana Argentina mampu menjaga konsistensi mereka, dengan memiliki banyak pemain berlabel bintang membuat Tata Martino tak akan kesulitan dalam menjalani sisa laga di Copa America Centenario kali ini. Sudah memasuki fase knock out juga membuat Tata Martino jelas harus memainkan sang mega bintang Lionel Messi dari menit awal. Sudah nyetelnya Messi bersama Timnas jelas menjadi angin segar bagi Tata Martino.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun