Dengan demikian, i'tidal atau sikap berpihak pada yang benar dalam Aswaja tidak hanya mengacu pada menegakkan keadilan dan kebenaran secara luas, tetapi juga menekankan pentingnya menjaga keseimbangan dan proporsi dalam segala aspek kehidupan umat Islam. Hal ini membantu menciptakan masyarakat yang adil, harmonis, dan penuh dengan nilai-nilai Islam yang sejati.
*Penulis merupakan mahasiswi UIN Bandung Fakultas Dakwah dan Komunikasi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H