Mohon tunggu...
Tabrani Yunis
Tabrani Yunis Mohon Tunggu... Guru - Tabrani Yunis adalah Direktur Center for Community Development and Education (CCDE) Banda Aceh, juga sebagai Chief editor majalah POTRET, majalah Anak Cerdas. Gemar menulis dan memfasilitasi berbagai training bagi kaum perempuan.

Tabrani Yunis adalah Direktur Center for Community Development and Education (CCDE) Banda Aceh, juga sebagai Chief editor majalah POTRET, majalah Anak Cerdas. Gemar menulis dan memfasilitasi berbagai training bagi kaum perempuan.

Selanjutnya

Tutup

Fiksi Islami

Menjaring Lailatul Qadar

23 Mei 2018   23:12 Diperbarui: 24 Mei 2018   00:13 409
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Oleh Tabrani Yunis

Orang-orang beriman bergegas menuju rumah ibadah

Disulamnya  malam Ramadan dengan qiyamulail

Mengumandangkan  kalam Allah  menenggelamkan gundah

Merka tengah menjaring lailatul qadar

Orang-orang beriman tengah merajut malam ramadan

mengejar impian  masa depan

Menggelar doa, memohon kepada Tuhan

Di penghujung malam ada harapan

Janji Tuhan

Orang-orang beriman itu tengah 

Menengadahkan wajah

mengingat  menyebut-nyebut nama Tuhan 

menelusuri lorong-lorong malam Ramadan

menembus ruang sahur dengan perlahan

menjelang subuh fajar berdandan

Mereka terus menjaring impian

lailatul qadar hingga akhir Ramadan

Mereka itu orang-orang beriman

Banda Aceh, 23 Mai 2018

Kecewa setelah sebuah tulisan hilang tak tersimpan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Fiksi Islami Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun