Ikahimatika ( Ikatan Himpunan Mahasiswa Matematika Indonesia )
Ikahimatika adalah satu-satunya organisasi mahasiswa matematika yang bersifat nasional dan merupakan organisasi yang profesional, ilmiah, independen dan menjunjung tinggi cita-cita bangsa. Dipimpin oleh seorang sekretaris jenderal (Sekjen ).
Tujuan Ikahimatika adalah Mengharap kerja sama antara mahasiswa matematika diseluruh Indonesia. Berfungsi sebagai pemersatu peran himpunan. Dan berperan menjalin kerjasama antara organisasi lain dengan kampus lain. Menyelenggarakan forum pertemuan untuk menelaah, membahas masalah yang dihadapi dalam usaha pengembangan matematika.
Sejarah Ikahimatika
1989 : Ikahimaptika ( Ikatan Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika )
1998 : Ikahimatika ( Ikatan Himpunan Mahasiswa Matematika ) kongres IKIP Bandung
1998 : tenggelam karena reformasi
2001 : kongres di Universitas Brawijaya Malang
2001 - sekarang : Ikahimatika eksis lagi
Arti Logo Ikahimatika
Tulisan Ikatan : merupakan nama dari organisasi