Mohon tunggu...
Niesha Alifia  dan Syifa Nur
Niesha Alifia dan Syifa Nur Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Niesha dan Syifa merupakan mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat angkatan 2021

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Menelusuri Fenomena Suntik Putih: Keindahan atau Ancaman Tersembunyi?

7 November 2023   15:02 Diperbarui: 7 November 2023   20:49 387
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. Efek samping glutathione

Glutathione adalah salah satu jenis antioksidan yang menawarkan berbagai manfaat untuk tubuh dan kulit. Selain memiliki manfaat, glutathione dapat menyebabkan efek samping bagi tubuh, seperti anafilaksis, infeksi, gagal ginjal, dll.

3. Efek samping vitamin C

Vitamin C atau asam askorbat adalah nutrisi penting yang diperlukan oleh tubuh manusia. Kandungan vitamin C yang berlebih ternyata dapat menyebabkan dampak negatif bagi tubuh, seperti gangguan fungsi hati dan ginjal, menopause dini, dan ketidakseimbangan hormon.

4. Efek samping kolagen

Kolagen adalah protein alami dalam tubuh yang menyusun kulit, tulang, otot, tendon, dan ligamen dan memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan tubuh. Salah satu manfaat kolagen yang cukup populer adalah kemampuannya dalam menjaga struktur dan kesehatan kulit. Selain manfaat, kolagen memiliki dampak negatif seperti dapat menyebabkan alergi, sembelit, aritmia, hiperkalsemia, dll.

Bagaimana cara menghindari bahaya dari suntik putih?

Bahaya dari suntik putih dapat dihindari dengan melakukan beberapa tips, seperti:

  • Pilihlah dokter profesional dan terlatih. Hindari melakukan suntik putih pada pekerja salon kecantikan.

  • Konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter mengenai kondisi kesehatan.

  • Tes kulit terlebih dahulu untuk memeriksa apakah tubuh memiliki reaksi alergi terhadap zat yang akan disuntikkan.

  • HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Healthy Selengkapnya
    Lihat Healthy Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun