Mohon tunggu...
Syarifudin Yunus
Syarifudin Yunus Mohon Tunggu... Dosen - Pegiat Literasi - Dosen - Edukator Dana Pensiun

Dosen, Edukator dana pensiun, dan Pegiat literasi TBM Lentera Pustaka Bogor

Selanjutnya

Tutup

Money

Banyak Terjadi PHK, Sudah Saatnya Perusahaan Sisihkan Uang Pesangon di DPLK

10 Agustus 2024   08:37 Diperbarui: 10 Agustus 2024   08:45 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Uang pesangon yang disisihkan dan dikelola DPLK, setidaknya memiliki 3 (tiga) keuntungan, yaitu: 1) adanya pendanaan yang pasti untuk membayar pesangon, 2) adanya hasil investasi yang optimal selama didanakan, dan 3) adanya fasilitas perpajakan saat manfaat pensiun dibayarkan.

Bila Perusahaan sudah menyisihkan uang pesangon pekerja di DPLK, maka sudah pasti dapat meminimalkan biaya Perusahaan di kemudan hari. Dan yang tidak kalah penting, Perusahaan tidak lagi berpikir dari mana uangnya untuk membayar pesangon pekerja? Salam #YukSiapkanPensiun #EdukasiDPLK #DanaPensiun #UangPesangon

Sumber:Pribadi
Sumber:Pribadi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun