Mohon tunggu...
Syarif Perdana Putra
Syarif Perdana Putra Mohon Tunggu... Lainnya - Fresh Graduate at Institut Bisnis Nusantara

Content Writer Enthusiast | Maka Sesungguhnya Bersama Kesulitan Ada Kemudahan dan Sesungguhnya Bersama Kesulitan Ada Kemudahan |

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

5 Manfaat Utama Olahraga Bersepeda bagi Kesehatan!!! Salah Satunya Meningkatkan Kesehatan Mental!!!

15 September 2024   08:30 Diperbarui: 15 September 2024   08:32 110
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Gambar, Sumber : id.pinterest.com/woombikesint/

Bersepeda secara teratur juga dapat meningkatkan fungsi kognitif & kesehatan otak secara keseluruhan. Latihan aerobik seperti bersepeda meningkatkan aliran darah ke otak, yang dapat membantu meningkatkan fungsi kognitif seperti memori, konsentrasi, & pengambilan keputusan. 

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa orang yang bersepeda/melakukan aktivitas fisik secara teratur memiliki risiko yang lebih rendah terhadap penyakit neurodegeneratif seperti Alzheimer serta demensia.

Selain itu, bersepeda juga dapat meningkatkan kreativitas & produktivitas, karena aktivitas fisik yang teratur telah terbukti membantu dalam memperbaiki pola pikir & kemampuan untuk memecahkan masalah.

Bagaimana Tertarik Untuk Olahraga Bersepeda ??? 

Ilustrasi Gambar, Sumber : id.pinterest.com/woombikesint/
Ilustrasi Gambar, Sumber : id.pinterest.com/woombikesint/

Bersepeda bukan hanya sekedar hobi/aktivitas rekreasi, tetapi juga merupakan salah satu cara terbaik untuk menjaga kesehatan tubuh & pikiran.

Manfaat kesehatan yang begitu luas, bersepeda dapat menjadi bagian penting dari gaya hidup sehat. Mulai dari meningkatkan kesehatan jantung hingga memperkuat otot, mengontrol berat badan, menjaga kesehatan mental, meningkatkan fungsi otak, bersepeda menawarkan banyak manfaat yang tidak bisa diabaikan. 

Oleh karena itu, jika kamu mencari cara yang menyenangkan, efisien, & efektif untuk menjaga kesehatan secara keseluruhan, bersepeda bisa menjadi pilihan yang tepat.

Bersepeda juga merupakan aktivitas yang dapat dilakukan oleh siapa saja, baik tua maupun muda, & tidak memerlukan peralatan yang mahal. Jadi, jika kamu belum memulainya, tidak ada kata terlambat untuk mengayuh sepeda & merasakan manfaatnya.

Selain itu, bersepeda juga ramah lingkungan & bisa menjadi bagian dari upaya untuk mengurangi polusi udara. Ingatlah untuk selalu memakai perlengkapan keselamatan seperti helm & pakaian yang sesuai, serta memilih rute yang aman. Selamat bersepeda & semoga kesehatan kamu semakin optimal !!!

Referensi :

Andi Arfan Yusri & Achmad Apri Sudin. rri.co.id.7 September 2024. 'Bersepeda Olahraga Seru yang Sehat, Ini Manfaatnya' [daring]. Tautan :
https://www.rri.co.id/makassar/hobi/959252/bersepeda-olahraga-seru-yang-sehat-ini-manfaatnya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun