4. Minuman Segar: Rp 4.000
Masih tersisah uang Rp 4.000. Saya membeli minuman segar atau es jeruk dengan merk Nutrisari untuk menyegarkan dan membilas tenggorokan saya sehabis menyantap soto ceker, takoyaki, dan otak-otak goreng.
Bagaimana? Tertarik untuk mencoba jajan disini?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!