Mohon tunggu...
Syamsuddin
Syamsuddin Mohon Tunggu... Guru - Pembelajar sejati, praktisi dan pemerhati pendidikan

Pembelajar sejati, praktisi dan pemerhati pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Ramadan

Hadis Puasa dan Ramadan #14# Jangan Rafats saat Puasa

6 April 2023   08:35 Diperbarui: 6 April 2023   08:49 1369
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bisa saja terjatuh ke dalam rafats tanpa berkata-kata sama sekali. Sekadar like and sahare pun bisa menjadikan seseorang terjatuh ke dalam rafats jika yang di-like dan share adalah konten yang mengandung unsur rafts. Begitu pula dengan bacaan seperti novel-novel yang mengandung (maaf) adegan dewasa di aplikasi itu. Jangan sampai secara tidak sadar puasa rusak gara-gara bacaan dan atau tontonan.

Mari jaga dan kendalikan diri. Karena hakikat puasa adalah pengendalian diri. Jika muncul notifikasi dari apliaksi yang di dalamnya ada unsur rafats, segera katakan pada diri sendiri, ''innis saim". Karena "puasa itu itu bukanlah sebatas menahan diri dari makan dan minum, tetapi sesungguhnya puasa itu perisai yang melindung dari laghw (perkara sia-sia /tak berguna dan rafats) . . . (terj. HR. Bukhari Muslim).

Sekali lagi,

Mari jaga diri kita dan jaga puasa kita agar tak sia-sia. []

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun