Mohon tunggu...
Syahirul Alim
Syahirul Alim Mohon Tunggu... Penulis - Penulis Lepas, Penceramah, dan Akademisi

Penulis lepas, Pemerhati Masalah Sosial-Politik-Agama, Tinggal di Tangerang Selatan

Selanjutnya

Tutup

Politik Artikel Utama

Antara Politik Kepartaian dan Politik Pencitraan

19 April 2016   14:49 Diperbarui: 19 April 2016   16:23 840
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Penampilan politik kepartaian yang serbasentralistik seharusnya dapat diubah ketika berhadapan dengan kurang memadainya stok-stok pemimpin yang lebih kompeten. Parpol seharusnya tidak perlu mengedepankan gengsi ketika harus menjaring calon pemimpin meskipun berseberangan dengan ideologi partainya. Saat ini, sulit mencari pemimpin yang sejati dan autentik, tetapi mudah mencari pemimpin yang hanya sekedar “menyejahterakan” partai. 

Jadi, jika parpol masih ingin menjadi pilihan rakyatnya, sodorkanlah ke publik calon pemimpin yang berkualitas, memiliki kompetensi yang baik dan sanggup bekerja untuk kemakmuran dan kesejahteraan rakyat, bukan sekedar menjaring melalui pendaftaran yang ujung-ujungnya adalah praktik transaksional politik. Demokrasi yang sedang tertatih-tatih ini berjalan, jangan sampai diperlambat oleh praktik-praktik transaksional yang banyak merugikan rakyat.

Wallahu a’lam bisshawab   

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun