Mohon tunggu...
Syaharani Alvianita
Syaharani Alvianita Mohon Tunggu... Lainnya - 20 Tahun

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Konser BTS Terancam Ditiadakan?

7 April 2022   23:30 Diperbarui: 7 April 2022   23:48 297
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penulis: Syaharani Alvianita 

Jakarta, Kompas.com - BTS, salah satu Boyband asal Korea Selatan yang memiliki popularitas tingkat dunia. BTS menjadi salah satu Boyband yang berhasil masuk nominasi Grammy Awards, sebuah acara nominasi yang paling bergengsi di dunia.

BTS dikabarkan akan mengadakan konser sekaligus festival bertemakan "Permission to Dance" di Las Vegas, Amerika Serikat. Selama 4 hari dari tanggal 8 - 11 April 2022, sebagai konser pembuka untuk tur dunia mereka setelah konser terakhir di Seoul, Korea Selatan.

Pada tanggal 28 Maret 2022, kelima member BTS diberangkatkan ke Las Vegas. Kecuali Jungkook dan J-Hope. Jungkook, salah satu member BTS yang sebelumnya sudah diberangkatkan terlebih dahulu ke Las Vegas, guna mempersiapkan konser yang akan diselenggarakan. 

Namun, pada tanggal 29 Maret 2022 jam 12:31 waktu setempat, tepat sehari setelah member yang lainnya diberangkatkan. Agensi Big Hit memberikan kabar bahwa Jungkook didiagnosa Virus Covid-19.

Setelah menjalani karantina selama 5 hari di Las Vegas. Jungkook diperkirakan sembuh pada tanggal 3 April 2022 jam 10:21 pagi waktu setempat. Sebelumnya, pada tanggal 10 Maret 2022, Big Hit sudah mengumumkan akan mengutamakan kesehatan para member. Oleh karena itu, Jungkook sebaiknya tetap memakai masker saat berada di sekitar banyak orang, terutama para member BTS.

Sedangkan J-Hope, beberapa hari yang lalu juga terkonfirmasi Covid-19 di Korea. Big Hit memberi kabar J-Hope akan segera berangkat ke Las Vegas setelah menjalani perawatan di rumah, dan dipastikan akan hadir di konser yang akan diselenggarakan mulai tanggal 8 April 2022.

Sebanyak kurang lebih 60.000 tiket dikabarkan sudah habis terjual dalaam waktu sehari, secara offline maupun onlline. jika kondisi Jungkook dan J-Hope tidak kian membaik, maka konser terancam untuk dibatalkan. 

Maka dari itu, konser BTS kali ini berlangsung dengan mematuhi protokol kesehatan secara ketat. Tidak hanya secara offline, tetapi konser tersebut juga akan dilaksanakan secara online di hari terakhir konser, yaitu tanggal 11 Maret 2022.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun