"Kami senang bisa hadir dan berkomunikasi serta membicarakan masa lalu saat kuliah. Kampus kami adalah kampus NKRI, walaupun kampus berbasis kristen tetapi banyak juga mahasiswa muslim, khatolik, hindu, budha, khonghucu dll," kata Sandra CL., Alumni Fakultas Sastra UKI.
Â
Sementara itu Aristovio Harry Pasumain  Ketua Umum Solidaritas Kerakyatan (SKY) yang juga Alumni UKI mengatakan, acara deklarasi dan ikrar ini sungguh istimewa. Katanya, selain bisa bertemu sahabat dan kawan lamanya satu kampuas, acara ini bisa menjadi ajang penguatan pemenangan Jokowi-Amin.
Â
"Saya sebagai relawan yang juga alumni siap mengawal dan memenangkan Jokowi-Amin demi kelangsungan bangsa ini lebih baik dan lebih maju," pungkasnya. (red)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H