Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Apakah Soto Kuliner Khas Indonesia?

21 Juli 2024   10:00 Diperbarui: 21 Juli 2024   10:06 25
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Soto Selan di Jakarta (dokpri)

Kebanyakan menggunakan potongan atau suwiran daging ayam, namun pada perkembangannya ada yang menggunakan daging kerbau (Kudus), bebek (Tegal), kelinci (Lembang), dan Bekicot (Kediri).

Soto disajikan dengan dua cara, dengan dicampur langsung dengan nasi atau dipisah. Namun ada juga yang menggunakan lontong  dan buras, seperti coto Makassar.

Coto Makassar (dokpri)
Coto Makassar (dokpri)


Soto adalah kuliner yang segar, disajikan dalam keadaan hangat. Dan yang membuat menarik adalah aksesoris tambahannya, seperti sate kerang, sate daging, sate telur puyuh, perkedel, tahu / tempe goreng, babat, telur, dan kerupuk.

Salah satu yang terkenal dengan campuran kerupuk karak atau kerupuk gendar adalah soto Esto di Salatiga.

Tiap daerah memiliki versi masing-masing. Jadi soto manakah yang paling disukai ? Mari kita cicipi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun