4. Susu kurma
Bagi yang senang minum susu, sebagai pengganti gula bisa memasukkan potongan / irisan kurma.
5. Juice kurma susu
Meski buah kurma kurang banyak mengandung air, bisa juga potongan / irisan bush kurma di blend guna mendapatkan juice kurma. Agar mudah pembuatannya  bisa dicampur dengan susu.
Foto-fotonya dapat dilihat di laman Instagram,
.
Demikianlah variasi makanan / minuman untuk berbuka puasa berbasis kurma. Bagaimana kreasi Anda?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H