Hari ini, China Masters 2023 memasuki babak  perempat final. Squad Indonesia hanya berhasil meloloskan 2 wakilnya, 7 wakil terhadang. Harus menjadi evaluasi mendasar bagi PBSI, karena kinerja wakil-wakil Indonesia di China Masters 2023:ini termasuk gagal.
Pada kejuaraan bulutangkis yang termasuk BWF Super 750 ini, Â Indonesia belum berhasil meloloskan wakil ke semi final.
Ganda putra Pramudya / Yeremia dihadang pasangan China, Chen Bo Yang / Liu Yi  19-21, 19-21.
Ganda putra Leo / Daniel ditaklukkan pasangan India, Radkireddy / Shetty 16-21, 14-21.
Pemain lain yang berhasil lolos ke semi final adalah:
, Â
Tinggal putri : Wang Zhi Yi, Han Yoe, Chen Yu Fei, Kim Gaeun.
Tinggal putra: Kenta Nishimoto, Zhao Jun Peng, Kodai Naraoka, Kanta Tsuneyama.
Ganda putri: Yuki / Sayaka, Chen Qing Chen / Jia Yi Fan, Jeong Na Eun / Kim Hye Jeong, Nami / Chiharu.
Ganda putra: Liang Wei Keng / Wang Chang, He Ji Ting / Ren Xian Yu.
Ganda campuran  Zheng Si Wei / Huang Ya Qiong, Feng Yan Zhe / Huang Dong Ping, Tang Chun Man / Tse Ying Suet, Seo Seung Jae / Chae Yu Jung.
Siapa yang berhasil meraih gelar juara? Apakah tuan rumah akan mendominasi lagi seperti pada Korean Masters 2023? Mari kita saksikan bersama.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H