Kehidupan pengajar di pesantren juga di sorot, mereka yang sudah berupaya untuk lulus ke jenjang pendidikan tinggi di luar pesantren, namun orang tuanya kesulitan biaya. Eratnya hubungan antara pengajar dan santri atau santriwatinya.
Penulis sangat menikmati suasana pesantren yang sejuk dengan alunan suara pengajian yang merdu, juga terharu mendengar yang dipotret pada film ini benar-benar suasana pesantren, dari komentar penonton lain yang pernah mondok.
Meski film ini tidak sukses secara komersiel, namun secara dokumenter film ini telah menjadi nominasi pada International Documentary Film Festival Amsterdam dan Asiatica Film Festival XXI tahun 2020.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H