Henna painting, salah satu seni yang telah berkembang 5.000 tahun yang lalu di Pakistan, India, Afrika dan Timur Tengah. Bahkan di Mesir, mummi Cleopatra ditemukan dengan seni Henna. Seni lukis Henna bermotif bunga, digambar di batu, sutera, kanvas serta tangan berupa tattoo sementara. Ornamen lukisan ini guna menandakan seorang wanita Hindu yang sudah menikah.
Henna Painting (Dok.Pri)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!