Dahulu nenek moyang kami mempelajari alam dan isinya sebagai guru. Termasuk pada mahkluk yang bernama harimau:
Itu sebabnya, dikembangkanlah ilmu yang didapat dari alam raya ini menjadi sebuah gerakan yang indah: silat harimau.
Melalui filosofis silat harimau, diajarkan nilai-nilai ksatria bukan gaya tawuran yang mewabah dari sekolah, kampus hingga kampung-kampung seperti terlihat belakangan ini.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!