Mohon tunggu...
Suriani Harefa
Suriani Harefa Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswi Universitas Lambung mangkurat Program Studi Geografi

Suka menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Ada Hati yang Gelisah

19 November 2023   18:05 Diperbarui: 19 November 2023   19:17 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Di malam yang dingin, sunyi dan sepi

Ada hati yang gelisah, mental yang terganggu

Dan fisik yang lelah menghadapi berbagai tantangan

Jam terus berputar, rintihan hati terus menerus menguras energi

Ku mencoba bersandar di dinding

Seakan saya bercerita dan merangkul diri sendiri

Ku coba berdiri, seakan aku jatuh dan tak berdaya

Disisi lain harus kuat dan ku yakin aku bisa melaluinya

Hai kamu yang banyak beban...

Cobalah bertanya

Siapakah yang peduli denganku?

Wahai saudara/i ku, berdirilah di depan cermin 

Maka engkau akan tahu jawabannya

Bukan suatu kebetulan tapi ini memang benar

Bukan sekedar khayalan, bukan juga sekedar halusinasi

Berdiri dan pandanglah ke atas

Tetap bersyukur dan andalkan DIA yang mengasihi mu.

Banjarmasin, 19 November 2023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun