Mohon tunggu...
Su Rahman
Su Rahman Mohon Tunggu... -

Hanya manusia biasa yang sedang mencari jalan untuk pulang

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Pawai Memperingati "International Day of Peace 21st September 2012"

23 September 2012   06:02 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:53 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sabtu 22 September 2012, parade pawai sepanjang jalan Malioboro dan berakhir di Taman Pintar dalam memperingati  International Day of Peace yang diadakan oleh Komunitas Mahasiswa Hubungan Internasional (Komahi) Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta/ Acara yang dimulai pukul 14.00 wib mempunyai tajuk "We make peace,we build peace" itu diikuti oleh puluhan partisipan termasuk One Earth Integral Education Foundation bersama dengan Rumah Perlindungan Anak 'Aulia' yang terletak di daerah Pakem Yogyakarta. Pada akhir parade, One Earth Integral Education Foundation mendapat kesempatan untuk berorasi mengenai inner peace, communal love dan global harmony yang diselingi dengan lagu untuk mengajak perdamaian di atas bumi. Setelah itu para peserta parade pawai diajak untuk menandatangani Charter for Global Harmony. Sebagai supporter pertama yang menandatangani charter adalah perwakilan dari Dimas dan Diajeng Duta Wisata Jogja yang sangat sependapat degan apa yang dinyatakan dalam charter tesebut, dan disusul oleh puluhan supporter lain yang hadir dlm acara International Day of Peace . Terimakasih kepada Anand Krishna sebagai Inisiator Charter for Global Harmony dalam usaha beliau untuk mewujudkan kehidupan yang harmonis di atas bumi. = = Reporter : Danar Wijayanto - Editor Su Rahman - Photo : One Earth Integral Education Foundation

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun