Mohon tunggu...
Darsito
Darsito Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wirausaha

Wirausaha kecil-kecilan

Selanjutnya

Tutup

Bola

Hasil Lengkap Pertandingan Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia & Klasemen Grup (21/11)

22 November 2023   06:08 Diperbarui: 22 November 2023   06:35 373
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Logo resmi piala dunia 2026, gambar: fifa.com

Pesta gol terjadi di laga tuan rumah Pakistan melawan Tajikistan yang berakhir dengan kekalahan besar tim tuan rumah 1-6. Jordania yang berstatus tuan rumah juga kalah 0-2 dari Arab Saudi.

Arab Saudi kini memimpin klasemen Grup G.

Grup H

Nepal yang jadi tuan rumah menyerah kalah di tangan Yaman dengan skor 0-2. Hasil serupa didapat Bahrain kalah dari tetangganya Uni Emirat Arab juga dengan skor 0-2.

UAE masih nyaman jadi pemuncak klasemen Grup H.

Grup I

Bangladesh mendapat poin perdana usai berhasil menahan imbang Lebanon 1-1 di depan pendukungnya sendiri. Sementara itu Palestina yang bertindak sebagai tuan rumah di Kuwait dipaksa menyerah dari tim tamu Australia dengan skor tipis 0-1.

Australia kini berada di puncak klasemen Grup I.

Dan berikut adalah klasemen grup sementara usai pertandingan kedua;

Juara dan Runner Up Grup akan lolos ke round 3 , gambar: fifa.com
Juara dan Runner Up Grup akan lolos ke round 3 , gambar: fifa.com

Selanjutnya pertandinga  ketiga akan digelar di bulan Maret 2024 mendatang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun