Mohon tunggu...
Supriyadi
Supriyadi Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Penulis, Pendaki gunung, Relawan Small Action, Petani Hidroponik

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Cara Menanam Lombok dengan Media Non Tanah

3 November 2024   08:58 Diperbarui: 3 November 2024   11:53 203
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Benih lombok mudah dipindahkan karena memakai media semai berupa cocopeat (foto:dokpri)

- Menyiram dan memberi Nutrisi AB mix

Jangan lupa untuk selalu menjaga media tanam jangan sampai kering dengan cara melakukan penyiraman setiap hari.

Dan sebagai asupan makanan untuk tanaman berilah Nutrisi AB mix. Untuk  pupuk AB mix nya saya menggunakan AB mix khusus lombok dengan perbandingan untuk setiap 1 liter air ditambahkan  5mL nutrisi A & 5mL nutrisi B.

Karena media tanam tidak menggunakan tanah dan juga pupuk kandang, maka pemberian pupuk berupa Nutrisi AB mix ini sangat penting sekali untuk mencukupi kebutuhan makan tanaman.

Nutrisi AB mix digunakan untuk pupuk tanaman lombok (foto:dokpri)
Nutrisi AB mix digunakan untuk pupuk tanaman lombok (foto:dokpri)

-Merawat tanaman

Untuk memperoleh hasil maksimal, ketika tanaman lombok sudah berdaun 8 saya akan melakukan pemangkasan pucuk tanaman. Tujuan pemangkasan pucuk ini agar muncul banyak percabangan pada tanaman. Sehingga akan menghasilkan buah yang lebih banyak.

Tanaman lombok perlu untuk dirawat dan disirami (foto:dokpri)
Tanaman lombok perlu untuk dirawat dan disirami (foto:dokpri)

Jika daun tanaman terlalu lebat, maka lakukan pengurangan terutama untuk daun yang sudah tua atau menguning.

Jika di media tanam tumbuh rumput, maka lakukan pencabutan agar tidak mengganggu pertumbuhan tanaman.

Tanaman lombok sudah mulai berbuah (foto:dokpri)
Tanaman lombok sudah mulai berbuah (foto:dokpri)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun