Mohon tunggu...
Supli Rahim
Supli Rahim Mohon Tunggu... Dosen - Pemerhati humaniora dan lingkungan
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kemesraan di Antara Kita, Harus Dilakukan dan Dijaga

9 November 2020   06:38 Diperbarui: 9 November 2020   07:12 107
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


Bismillah,

Kita semestinya dan sewajarnyalah selalu bersyukur kepada Allah, pencipta alam semesta, pencipta kita, penjaga kita, pelindung kita, pemberi rezeki kita. Kita juga sangat dianjurkan untuk selalu berselawat kepada nabi karena jasa beliau telah menjadikan kita ada iman, ada islam. Allahumma shaliala muhammad. Tulisan ini membahas tentang lika-liku kemesraan antara  anak dengan orangtua, antara sesama pasangan, sesama teman dan dengan tuhan kita.

Keterpaksaan belaka

Manusia selalu berubah. Selalu menyesuaikan dengan keadaan. Sehingga kemesraan di antara mereka berubah. Anak awalnya mesra kepada orangtuanya karena anak masih membutuhkan orangtua. Tetapi kita mereka ada hal lain di sisi mereka maka kemesraan itu berganti kepada pasangan mereka, kepada teman mereka, kepada pekerjaan mereka.

Teman sewaktu kuliah akan saling mesra satu sama lain tetapi setelah mereka berpisah, setelah tamat kemesraan itu berubah. Mereka berganti teman, berganti suasana, berganti lingkungan, berganti pula keadaan, maka kemesraan sesama teman juga berubah.

Kemesraan dengan tuhan juga berubah karena kondisi iman manusia. Manusia yang diberi musibah akab mesra dengan Allah, rabb mereka. Tetapi jika mereka sudah dihilangkan persoalan oleh rabb mereka maka akan berkurang kemesraan mereka kepada tuhan mereka.

Kemesraan itu bisa terjaga

Kemesraan antara manusia dengan manusia bisa terjagamanakala manusia itu imannya meningkat. Manusia akan ikhlas dalam melakoni kehidupan. Tetapi karena iman manusia naik turun, masuk keluar, maka di situlah timbul pernasalahan dengan kemesraan. Manusia tidak mesra lagi terhadap dirinya sendiri apalagi kepada orang lain.

Kunci kemesraan hubungan antara manusia, dengan tuhan mereka adalah rasa syukur kepada tuhan yang tinggi. Alhamdulillah sealu memenuhi hati sanubarinya, menghiasi fikir dan lisannya. Dia akan selalu berterima kasih kepada tuhannya, lepada manusia yang berbuat baik padanya, dan bahkan kepada manusia yang berbuat jahat padanya.

Kemesraan pelengkap sandiwara

Kemesraan sebagai pelengkap sandiwara adalah kemesraan yang palsu. Kemearaan seperti itu semestinya tidak boleh terjadi. Jika berteman  kita mesti jaga kehormatan teman, perasaan teman, kemesraan dengan teman. Jangan perlakukan hal yang tidak sama baik dalam bertutur, bertindak dan bersikap. Jangan berteman karena aksesori. Itu akan hilang. Berteman mesti karena Allah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun