Tetapi rupanya Rasjid itu mempunyai pribadi yang sangat baik. Menurut istri alm Rasjid bahwa dia sudah menikah selama 58 tahun tetapi Rasjid tidak pernah marah. Beliau mesti mengajak kita untuk tersenyum.
Mantan mahasiswa pak Rasjid adalah Ir. Achmad Juanedy, MS. Menurut Junaedy, Rasjid adalah pribadi yang santun, murah senyum, dan penyabar. Suaranya pelan saat memberi kuliah tapi jelas dan sistematis.Â
Interaksi dengan beliau sempat cukup intens tatkala juanedy membuat histori keluarga besarnya dalam rangka pernikahan anaknya dr. Â Karmila dengan Dr. Yudha anak Prof. Mahyuddin.
Juanaedy menyesalkan tak sempat membezuk alm sewktu sakit dan melayat beliau sewaktu meninggal karena Junaedy sedang tidak enak badan.
Selama bertahun-tahun Rasjid adalah pimpinan Fakultas dan Universitas dalam lingkungan Universitas Taman Siswa Palembang. Selama dalam manajemen beliau Universitas Taman siswa mengalami kemajuan yang menggembirakan.
Demikianlah sekelumit tentang alm Rasjid Hanafiah yang pantas dijadikan teladan oleh generasi penerus beliau.
Jayalah kita semua.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H