Mohon tunggu...
Supli Rahim
Supli Rahim Mohon Tunggu... Dosen - Pemerhati humaniora dan lingkungan
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Buku - Cara Mudah Meneliti

7 Desember 2019   13:35 Diperbarui: 7 Desember 2019   14:15 86
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Melakukan studi pendahuluan

Studi pendahuluan perlu dilakukan sebagai upaya untuk mengetahui kondisi awal objek penelitian. Dengan pemahaman kondisi awal kita mempunyai landasan yang kuat dan tepat dalam merancang penelitian yang akan dilakukan. 

3. Merumuskan hipotesis

Atas dasar pemahaman objek penelitian dan berdasarkan kajian pustaka kita dapat merumuskan hipotesis. Hipotesis yang dirumuskan dapat memberikan arah penelitian karena ini merupakan kesimpulan sementara yang ingin dibuktikan.

4. Mengidentifikasi variabel dan definisi operasional variabel

Variabel penelitian ditentukan baik variabel terikat maupun variabel bebas. Pada tahap ini kita definisikan secara operasional variabel-variabel yang akan diteliti guna memberikan kejelasan tentang batasan setiap variabel.

5. Menentukan rancangan dan desain penelitian

Menentukan rancangan penelitian merupakan hal penting karena dapat memudahkan peneliti untuk mewujudkan tujuan penelitian.

6. Menentukanan dan mengembangkan instrumen penelitian

Instrumen penelitian ditentukan dan dikembangkan guna memudahkan jalannya penelitian. Pedoman wawancara merupakan instrumen penelitian yang berfungsi memudahkan pelaksanaan.  Alat perekam, buku tes, peneliti, angket, kuesioner merupakan instrumen penting yang harus disiapkan. 

7. Menentukan subjek penelitian

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun