Mohon tunggu...
telaga sunyi
telaga sunyi Mohon Tunggu... -

aku seumpama telaga sunyi; tanpa riak tanpa gelombang akan tetapi menghanyutkan.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Jejakmu Menikam Siang

3 Mei 2011   04:40 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:07 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

sampoerna mild tersulut di jemari perkasa

menatap tajam menghunjami ketelanjangan

senyum sekilas saja membentuk kesepakatan

melindas zaman menepikan sebentuk perjuangan

capuccino masih mengepul terhirup mengaroma

memenuhi kesesakan ruangan yang riuh kebisingan

melangkah pasti memenuhi tantangan di siang yang garang

melumat tandas seluruh bayangbayang yang datang

menyisahkan jejakjejak yang tak kan pernah hilang

kejalangan di liaran rasa yang tak kan berkesudahan

mencecapi sepercik rindu yang terpampang membayang

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun