4. Museum Volkenkunde dan Ruang Koleksi Khusus Indonesia.
5. Gudang Ilmu tentang Indonesia: Perpustakaan di Universitas Leiden dan Koninklijk Instituut voor Taal en Volkenkunde (KITLV) atau Lembaga studi Asia Tenggara dan Karibia Kerajaan Belanda.
6. Puisi Indonesia di tembok jalanan: Aku karya Chairil Anwar, Serat Kalatidha karya Raden Ngabehi Ranggawarsita dan Penggalan Elong yang ditulis dalam bahasa Bugis.Â
7. Makam Irawan Soejono, Mahasiswa Indonesia Pahlawan Belanda.
Keterkaitan dan keterikatan sejarah secara psikologis mengikat dan mengaitkan secara emosional siapa pun orang Indonesia yang ingin kuliah, bekerja atau menetap di Leiden, Belanda. Hal yang paling menarik dari Leiden atau Belanda secara keseluruhan adalah kecenderungan budaya Indonesia mampu memengaruhi budaya Belanda. Tidak seperti ketika orang Indonesia mudah terpengaruh oleh budaya Jepang, Korea dan Amerika, yang dapat kita saksikan dan rasakan sekarang.Â
***
Referensi
https://id.wikipedia.org/wiki/Leiden
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H