Berdasar  beberapa prasasti peninggalan bersejarah yang berada di Magelang  tersebut menguatkan bahwa Magelang merupakan daerah perdikan dan menjadi  bagian dari sejarah kerajaan Medang.
Adapun  beberapa prasasti yang disebutkan di muka masih dapat dilihat dan  dipelajari sejarahnya hingga saat ini. Jika Anda dari arah Yogyakarta, Prasasti Mantyasih yang berada di dukuh Meteseh tersebut dapat ditemui  di arah barat alun-alun Kota Magelang. Sedangkan Prasasti Canggal dapat ditemui dari arah Yogyakarta ke arah utara. Tepatnya arah jalan  Yogya-Magelang di Kadiluwih, Salam, Magelang, Jawa Tengah. (UmmiAzzuraWijana)
Sumber bacaan:
- https://id.wikipedia.org/wiki/Prasasti_Mantyasih
- Achmad, Sri Wintala. 2017. Sejarah Raja-Raja Jawa. Yogyakarta: Araska Publisher
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H