4. Lebih menujukkan kasih sayang antar keluarga satu dengan yang lain dengan mengajak keluarga berkumpul bersama, saling sharing pengalaman dalam waktu seminggu atau sehari.
5. Dengarkan keinginan sang anak dan perlakukan dia dengan semestinya seorang anak agar dia bisa secara perlahan merubah pola pikirnya.
6. Orang tua kedua belah pihak jangan lepas memperhatikan dan memberi kasih sayang kepada sang anak walaupun sudah tidak bersama, tetapi berikanlah selalu yang terbaik untuknya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H