Pak Budi membuat diagram banyak jagung untuk catatan panen.
Mana saja yang sesuai dengan banyak jagung yang dipanen hari ini?
Kunci Jawaban:
Wacana ini untuk menjawab soal nomor 7 dan 8
Jam Analog dan Jam Digital
Pada jaman dahulu untuk menunjukkan waktu, orang menggunakan jam matahari. Kemudian ditemukan jam analog yang menggunakan jarum. Sesuai perkembangan dibuatlah jam digital yang langsung menunjukkan angka. Jam juga memiliki berbagai bentuk dan kegunaan. Beberapa contoh bentuk jam analog maupun digital tampak seperti pada gambar.
7. Klik Benar atau Salah pada setiap pernyataan berikut!
Pada jam A dan jam C, akan ditempel dengan lis kertas stiker "spot light" yang dapat memantulkan cahaya jika terkena sinar. Lis kertas stiker ditempel mengelilingi permukaan depan yang tertera angka jam seperti tampak seperti pada gambar.