Mohon tunggu...
Suherman Juhari
Suherman Juhari Mohon Tunggu... Penulis - Kalau Bukan Kita Siapa lagi?Kalau Bukan Sekarang Kapan Lagi ?

Seorang Peneliti di Institute for Economic Research and Training (INTEREST) dan dosen Ekonomi yang memiliki semangat dan harapan untuk pendidikan Indonesia agar lebih baik

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kepada Mahasiswa yang Akan Ujian

7 Desember 2022   23:29 Diperbarui: 7 Desember 2022   23:38 777
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Keraguan itu datang saat kita tidak percaya diri dan cara terbaik untuk mengatasinya adalah dengan memantaskan diri. Kita tidak akan tau seberapa jauh kita mampu jika tidak mencoba dan memantaskan diri dengan upaya-upaya terbaik yang kita miliki. Berhentilah berfikir untuk jadi Juara kelas, karena juara kelas sesungguhnya adalah mereka yang telah mengaktualisasikan ilmu yang mereka peroleh dari kelasnya. Saya tidak minta kalian jadi mahasiswa sempurna, tapi saya mohon dengan sangat jadilah mahasiswa yang percaya diri dan mau berusaha. 

Akhir kata, tulisan ini saya buat untuk memberikan semangat kepada mahasiswa - mahasiswa di luar sana, khususnya yang mengampu mata kuliah dengan saya di FEB Universitas Palangka Raya. 

Berhentilah mengejar nilai dalam bentuk Angka dan Huruf sempurna dalam penilaian semester, mulailah mengejar nilai-nilai lain yang akan bermanfaat lebih luas untuk diri kamu setelah lulus nanti. 

Nilai paling sederhana yang bisa kamu buktikan saat menghadapi ujian semester ini adalah kegigihan dan kejujuran, selebihnya silahkan temukan sendiri nilai terpendam yang ada dalam diri masing-masing. Selamat dan semangat menyambut ujian. Hidup Mahasiswa, Hidup Rakyat Indonesia. 

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun