Mohon tunggu...
Sugito Hadisastro
Sugito Hadisastro Mohon Tunggu... -

Guru SMK Negeri 1 Batang (Jateng), mempunyai seorang isteri dan tiga orang anak yang sudah dewasa. Menulis novel, cerpen dan artikel yang sebagian diterbitkan, sebagian dipublikasikan media massa.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pelajaran dari Tegalrejo (2)

4 Mei 2017   16:16 Diperbarui: 4 Mei 2017   16:21 200
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Oleh: Sugito Hadisastro

Simpuh kaki di tengah hening malam

leleh air mata pemujaan

lirih hati ke tepi samudera kesadaran

luruh daun meretak bumi Tegalrejo dingin

Pangeran,

Menegak kepala di depan congkak penjajah

Martabat bangsa nusantara bangkitlah

Kematian menjadi kesaksian indah

Pangeran,

Apimu masih berasap lidahnya meliuk-liuk diantara

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun