(4) Merencanakan tujuan jangka panjang
(5) Kegiatan evaluasi berkala. Ada beberapa aspek yang harus diperhatikan yaitu kepemimpinan kepala sekolah yang efektif, pendanaan yang berkelanjutan, dan kebutuhan sarana dan prasarana sekolah yang harus masuk dalam rencana strategis sekolah.
  Jadi, perlu diingat bahwa setiap inovasi yang berlangsung membutuhkan proses penelitian dan penelitian yang panjang, sehingga dibutuhkan kesabaran. Selanjutnya perlu dikembangkan dan diimplementasikan teknologi yang dibuat agar dapat dimanfaatkan secara tepat oleh masyarakat luas. Ingatlah selalu , bahwa semua kemudahan yang diciptakan oleh IoT dan AI bukanlah jawaban atas pertanyaan tetapi tantangan untuk maju.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI